Ardi Rengga, Muhammad and Suntoro, Suntoro and Senja Widyawati, Kartika (2020) LAPORAN KERJA PRAKTIK Penerapan Metode Forecasting Barang Incoming / Outgoing Untuk Dijadikan Bahan Pertimbangan Bagi Perusahaan MPC POS Indonesia (KP.16.17.20.4). [Experiment]
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK Pada PT. Pos Indonesia MPC Bandung terdapat beberapa bagian kerja, dimana pada tiap bagian melakukan berbagai kegiatan. Salah satu bagian yang ada pada PT. Pos Indonesia MPC Bandung adalah bagian outgoing surat. Salah satu kegiatan yang ada pada bagian outgoing surat adalah proses scan barang untuk di input kemudian di buatkan manifest, pada saat proses scan sering terjadi kesalahan yaitu tidak bisa terlacak nya barcode atau barang eror, banyak nya barang eror menjadi sebuah hambatan dalam proes pembuatan manifest, karna apabila barang tersbut terjadi eror maka barang tersbut akan di simpan dahulu kemudian akan di lakukan scan ulang, hal ini sering menjadi keluhan bagi para karyawan dan kurang efisien dalam proses pembuatan manifest. Peneliti bertujuan untuk mencari solusi dari masalah berdasarkan penyebab terjadinya masalah. Dalam menyelesaikan masalah digunakan analisis forecasting. Penyebab dari masalah tersebut adalah dikarnakan aplikasi yang digunakan masih dalam tahap percobaan dan disebabkan oleh kurangnya maintenance dan evaluasi terhadap sistem. Solusi yang di berikan adalah Pengecekan atau evaluasi dapat dilakukan secara berkala misalnya 3 atau 6 bulan sekali agar jika terjadi seperti barang eror atau tidak bisa melacak barcode dapat diselesaikan dengan mudah, dan tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Ketika sudah menemukan masalah seperti ini maka sistem baik aplikasi harus di maintenance di kaji ulang agar tugas sistem atau aplikasi dapat bekerja sesuai dengan fungsinya Kata kunci: Pos Indonesia, MPC, outgoing, surat, sorting, system eror, penanganan.
Item Type: | Experiment |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 14 Jul 2022 04:22 |
Last Modified: | 14 Jul 2022 04:22 |
URI: | http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/1388 |
Actions (login required)
View Item |