DAMPAK PERIKLANAN DAN PENGALAMAN KONSUMEN TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA APLIKASI POSPAY PADA MAHASISWA ULBI (1.4.4.23.036/DHA/D)

ISTIADI, DHAFIN RIZQ MAULANA and Annisawati, Asaretkha Adjane . (2023) DAMPAK PERIKLANAN DAN PENGALAMAN KONSUMEN TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA APLIKASI POSPAY PADA MAHASISWA ULBI (1.4.4.23.036/DHA/D). Diploma thesis, ULBI.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian, ini bertujuan untuk, mengetahui hubungan antara periklanan dan pengalaman konsumen terhadap kepuasan pengguna. Aplikasi Pospay merupakan layanan terbaru yang diberikan oleh PT. Pos Indonesia pada sektor keuangan, peluncuran aplikasi Pospay merupakan sebuah bentuk tranformasi yang dilakukan PT. Pos Indonesia dari konvensional ke digital. Aplikasi Pospay dibekali dengan teknologi System Online Payment Point (SOPP). Hal yang mempengaruhi tidak dapat bersaingnya Pospay adalah dikarenakan oleh periklan dan penglamanan konsumen yang kurang baik. Pada menelitian ini penulis menggunakan beberapa teori untuk memecahkan masalah yaitu dengan teori bauran promosi dan juga teori perilaku konsumen sebagai penghubung lalu teori kepuasan konsumen. Penulis menggunakan beberapa teori menurut para ahli sehingga penulis lebilh mudah untuk melakukan penelitian. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif survey dengan pendekatan deskriptif dan asosiatif, serta dengan 385 sampel pada mahasiswa ULBI. Penulis menggunakan kuesioner dan skala likert sebagai alat pengukur dan menegunakan alat analisis sebagai alat bantu hitung untuk menentulan hasil dari pengisian kuesioner. Hasil dari penelitian ini terdapat pengaruh positif dan signifikan antara variabel periklanan (X1) dan pengalaman konsumen (X2) terhadap kepuasan pengguna (Y) aplikasi aplikasi Pospay pada mahasiswa ULBI dengan nilai presentase sebesar 87,9%. Kata kunci: Kepuasan Konsumen, Pengalaman Konsumen, Periklanan,

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 08 Mar 2024 01:17
Last Modified: 08 Mar 2024 01:17
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/2228

Actions (login required)

View Item View Item