Fahmi Yusron, Muhammad and Senja Widyawati, Kartika (2021) PEMBENAHAN DALAM PENYIMPANAN ARSIP PERUSAHAAN UNTUK MENINGKATKAN KINERJA PERUSAHAAN DENGAN MENGHITUNG LUAS LANTAI PERKANTORAN(KP.16.18.21.57). [Teaching Resource]
Text
BAB I.pdf Download (945kB) |
Abstract
PT. LNX ILC Indonesia yang bergerak di bidang Domestic transportation, Warehouse, Packaging dan Ekspor Impor Aktivitas Bea Cukai. PT LNX ILC Indonesia sering melakukan kegiatan ekspor dan impor, Sebagian besar proses yang dilakukan ada di Warehouse Office yang menangani dokumen – dokumen untuk kebutuhan proses tersebut Dengan menangani proses ekspor dan impor, banyak pula dokumen – dokumen yang berada di Warehouse Office, menyebabkan kantor terlihat tidak rapi dan terlihat sempit. Metode yang digunakan untuk menyelesaikan laporan ini adalah dengan menghitung luas lantai untuk menambahkan kebutuhan agar dokumen – dokumen tersebut berada di tempat yang seharusnya. Hasil yang didapat dari perhitungan luas lantai perkantoran yaitu, masih bisa ditambahkan kebutuhan untuk menyelesaikan masalah yang terjadi di Warehouse Office PT. LNX ILC Indonesia. Dengan adanya kebutuhan yang ditambahkan maka akan terjadi tempat yang lebih nyaman untuk melakukan pekerjaan. Kata Kunci : Ekspor Impor, Dokumen, Luas Lantai
Item Type: | Teaching Resource |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 07 Apr 2022 07:11 |
Last Modified: | 07 Apr 2022 07:11 |
URI: | http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/555 |
Actions (login required)
View Item |