PERAMALAN SEKAM PADI MENGGUNAKAN MOVING AVERAGE DAN EXPONENTIAL SMOOTHING PADA WAREHOUSE RAW MATERIAL SUPPLY DEPARTMENT DI PT INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA Tbk. PALIMANAN - CIREBON 04 JUNI 2018 s.d 4 JULI 2018 ( KP.16.15.18.15 )

AULIA RAHMAN, RIZKA and Ariffien, Ir. Afferdhy (2018) PERAMALAN SEKAM PADI MENGGUNAKAN MOVING AVERAGE DAN EXPONENTIAL SMOOTHING PADA WAREHOUSE RAW MATERIAL SUPPLY DEPARTMENT DI PT INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA Tbk. PALIMANAN - CIREBON 04 JUNI 2018 s.d 4 JULI 2018 ( KP.16.15.18.15 ). [Experiment]

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (94kB)

Abstract

BAB VI PENUTUP 6.1 Kesimpulan Dari hasil pengolahan data yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa berdasarkan analisis dan pembahasan yang telah dilakukan, dapat disimpulkan sebagai berikut: a. Dengan menggunkan metode single moving average dan exponential smoothing dapat diketahui berapa banyak jumlah permintaan terhadap sekam padi sebagai bahan bakar alternatif dalam proses pembakaran dan diramalkan hingga bulan Juli 2018. b. Dengan menggunakan perhitungan MAE & MSE dapat diketahui metode peramalan yang cocok untuk meramalkan permintaan sekam padi, yaitu Moving Average. c. Maka dari itu metode moving average dapat dipertimbangkan untuk diimplementasikan dalam gudang raw material khususnya untuk meramalkan permintaan sekam padi. 6.2 Saran Saran selanjutnya untuk penelitian berikutnya, alangkah baiknya jika dimuat beberapa saran sebagai berikut : 1. Dilakukan analisis yang lebih mendalam apabila dilakukan tahap implementasi sehingga faktor yang tidak diperhitungkan dapat sesuai dengan perbaikan yang dilakukan. 2. Pada penelitian selanjutnya dapat ditambahkan metode-metode lain yang dapat menunjang penelitian seperti MAD (Mean Absolute Deviation)

Item Type: Experiment
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 14 Jun 2022 02:45
Last Modified: 14 Jun 2022 02:45
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/999

Actions (login required)

View Item View Item